Monday, May 6, 2013

Cara Membuat Daftar Isi Blog/ Sitemap Dengan Drop Down

Berikut langkah langkah pembuatannya :
  • Login Ke akun Blogger
  • Klik Laman [Daftar Isi akan di buat di sebuah Halaman]
  • Klik Laman Baru lalu pilih Laman Kosong [klik HTML]
  • Copy paste Code di bawah ini :
<div class="separator" style="clear: both; text-align: center;">
<a href="http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=6984301103846628017" imageanchor="1" style="margin-left: 1em; margin-right: 1em;"></a></div>
<script src="http://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.7.1/jquery.min.js" type="text/javascript"></script><link href="http://reader-download.googlecode.com/svn/trunk/acc-toc-labelsort-default.css" media="screen" rel="stylesheet" type="text/css"></link>

<script type="text/javascript">
var showNew    = true,
    accToc     = true,
    openNewTab = true,
    maxNew     = 10,
    baru       = "New !",
    sDownSpeed = 600,
    sUpSpeed   = 600;
</script>

<script src="http://my-project-daftari-isi.googlecode.com/files/daftar-halaman.js" type="text/javascript"></script>

<script src="http://obatherbal-2u.blogspot.com/feeds/posts/summary?max-results=9999&alt=json-in-script&callback=loadtoc"></script>
Keterangan :

  • baru = Tulisan yang akan ditampilkan di samping judul artikel baru
  • maxNew = Jumlah Artikel yang akan terdapat tulisan "New !"
  • sDownSpeed = Kecepatan membuka daftar Label
  • sUpSpeed = Kecepatan menutup daftar Label 
  • ganti url blog dengan urlt blog anda
 Source : http://obatherbal-2u.blogspot.com/2013/03/cara-membuat-daftar-isi-keren-dan.html


2 comments:

  1. sis, mau tanya nih: aku udah ikutin tutorial di atas, tapi wkt aku klik menu daftar isi kog ga bisa buka ya?knp ya itu?

    ReplyDelete
    Replies
    1. udah ganti url obatherbal-2u.blogspot.com dengan alamat blog anda sis? soalnya tutorial ini saya udah coba dlu sebelum saya post :) dicoba lagi deh.

      Delete

Kebahagiaan sejati bukanlah pada saat kita berhasil meraih apa yg kita perjuangkan, melainkan bagaimana kesuksesan kita itu memberi arti atau membahagiakan orang lain.